Pengajian Kisah Perjalanan Isro’ dan Mi’roj Nabi

Penulis : Tim Admin

April 15, 2018

Khataman pengajian Rajabiyah di Musholla Agung. (13/04/2018). Seperti yang selalu dilaksanakan setiap tahunnya, Pengajian ini meliputi pembacaan kilat kitab-kitab sesuai tingkatan yang semuanya menceritakan kisah perjalanan Isro’ dan Mi’roj Rasulullah SAW.

Pengajian tersebut berlangsung selama 6 hari berturut-turut, sebelum akhirnya di adakan khataman bersama  yang dilangsungkan di serambi Musholla Agung Langitan seusai menunaikan sholat maghrib berjamaah. Tidak banyak hal yang berbeda dari acara-acara sebelumnya, khataman massal itu diikuti oleh semua santri mulai dari tingkatan Ibtida’, Tsanawi, dan ‘Ali. Khataman kitab Dardir dibacakan Agus Muhammad bin KH. M. Ali Marzuqi dan ditutup dengan do’a.

Sumber: IG @menaralangitan

Tulisan Terkait

Khataman Pengajian Kitab Irsyadul Ibad di Musala Agung

Khataman Pengajian Kitab Irsyadul Ibad di Musala Agung

Langitan - Syaikhina KH. Ubaidillah Faqih telah mengkhatamkan kitab Irsyadul Ibad di Musala Agung, pada Selasa, (27/8/2024) sore tadi sekitar pukul 17.20 WIB. Pengajian rutinan sore ini dimulai setelah jamaah shalat Asar pondok yang diikuti seluruh santri Pondok...

Haul Almaghfurlah Ustadz H. Saiful Barri ke-5

Haul Almaghfurlah Ustadz H. Saiful Barri ke-5

Langitan - Telah digelar Haul Almaghfurlah Ustadz H. Saiful Barri yang ke-5 pada Ahad, (25/8/2024) yang dimulaipukul 19.00 WIB. Acara yang memperingati lima tahun wafatnya putra menantu Almaghfurlah Syaikhina KH. Abdullah Faqih ini digelar di Aula Darunnajah, PP....

0 Comments

Submit a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Kategori

Arsip

Posting Populer